Cara Memasang Kancing Jepret Manual
Cara Memasang Kancing Jepret Manual |
cara menjahit kancing cetekan - Salah satu jenis kancing baju yang sering digunakan adalah kancing jepret atau yang bahasa gaulnya snap button. Kancing yang berbahan stainless steel ini sering ditemui di jaket parasut, mantel, dompet, tas. Kelebihan dari kancing jepret adalah cukup dengan tekan dan jaket langsung menutup dengan pas.
Sayangnya kancing jepret sering berkarat setelah berumur. Oleh karena itu jika ada ingin memasang kancing jepret baru pilihlah yang berbahan stainless steel ataupun plastik berkualitas agar lebih awet. Akan sangat rugi jika kancing rusak lebih dulu jika dibandingkan pakaiannya.
Cara Memasang Kancing Jepret
Biasanya para penjahit profesional selalu ditemani alat khusus seperti tang yang dapat pasang kancing jepret dengan mudah. Tapi kita sebagai orang awam pastinya tidak mempunyai alat ini, selain mahal juga kurang dibutuhkan. Oleh karena itu jika ingin menganti snap button ya terpaksa manual saja dengan resiko agak lecet lecet atau penyok sedikit.
Alat Memasang Kancing Jepret
Dalam tutorial ini, kita akan menggunakan kancing jepret plastik sebagai penutup dompet cantik.
Persiapan:
Obeng min kecil
Kancing Jepret, terdiri empat bagian
Sebut saja A, A1, B, B1
Cara Memperbaiki Kancing Jepretl
Source Pictures: mel-allwrappedup.blogspot.com
Palu/ Besi
Makan yang banyak biar kuat
Langkah Mengganti Kancing Jepret
Jika anda ingin mengganti kancing jepret berkarat anda maka langkah pertama adalah mencopotnya. Caranya congkel dengan obeng min sampai tersisa dua alas kancing yang menempel erat pada kain, lanjutkan congkel kaki kakinya.
Hal yang perlu diperhatikan sebelum memasang kancing jepret adalah peletakan kedua bagian, pastikan nantinya saat direkatkan bisa pas.
Setelah itu lanjut memasang kancing jepret baru, dimulai dengan menusukkan ke semua kaki bagian A1 dari dalam.
cara memasang kancing jepret
cara memasang kancing bungkus
cara menjahit kancing baju dengan tangan
cara memasang kancing kait
cara membuat lubang kancing baju
cara memasang kancing lubang dua
cara menjahit kancing jepang
cara memasang kancing baju kodok
Dengan adanya informasi yang kami sajikan tentang cara menjahit kancing cetekan
, harapan kami semoga anda dapat terbantu dan menjadi sebuah rujukan anda. Atau juga anda bisa melihat referensi lain kami juga yang lain dimana tidak kalah bagusnya tentang Teknik Jumputan
. Sekian dan kami ucapkan terima kasih atas kunjungannya.
buka mesin jahit : http://www.carabuas.xyz/2021/01/cara-memasang-kancing-jepret-manual.html